Seberapa sering kita membandingkan apa yang kita inginkan dengan apa yang kita miliki? Memberi sangkalan pada aturan aritmatika dimana pembanding dan yang dibandingkan tidak merunut pada satuan yang sama?

Sekali-kali mari berhenti membandingkan, mungkin ada baiknya kita berhitung saja? Membulatkan yang kita miliki dengan syukur dan mengurangkan yang kita inginkan dengan ikhlas.

Mungkin itu lebih baik, mungkin dengan begitu kita bisa menambah kadar realitas dan menyimpulkan bahwa kita baik-baik saja dengan apa yang kita punya.

Hidup, harta dan cinta.

Cukup satu untuk menggenapkan….

One thought on “

Leave a Reply

Please log in using one of these methods to post your comment:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s